Aplikasi Chatting Paling Populer Untuk Smartphone

aplikasi chatting terpopuler
Amoeba Reload – Indonesia udah kebanjiran smartphone dari berbagai merk neh… vendor pembuat smartphone seolah gak ada yang mau mengalah baik dalam memberikan kualitas maupun fasilitas. 
Salah satu fasilitas smartphone yang banyak digemari oleh kalangan masyarakat adalah berkomunikasi dialam maya dengan aplikasi yang berbasis komunikasi tulisan atau biasa disebut chatting. 

Meskipun hanya berbentuk teks atau tulisan saja tentu tidak terasa monoton seperti sms. Dengan berbagai aplikasi chatting berkirim pesan akan terasa lebih atraktif, karena bisa ditambah pernak-pernik lain seperti smiley dan yang lainnya.
Meskipun pada akhirnya sudah banyak aplikasi chatting yang menyediakan fitur komunikasi suara, sehingga seolah melakukan panggilan telepon tapi lewat jalur internet.
Oke sobat …. Dari sekian banyak aplikasi chating yang beredar, ada beberapa aplikasi yang tergolong paling popular. Mereka bisa berjalan di berbagai smartphone dan juga dengan platform yang berbeda pula.
Dibawah ini ada beberapa aplikasi chatting terpopuler yang sebaiknya anda coba

WeChat

Aplikasi chatting ini di anggap sebagai aplikasi chatting paling populer dan cukup sukses untuk menarik para pengguna gadget. Aplikasi ini mempunyai salah satu fitur yang tidak di miliki oleh aplikasi lainnya yaitu pada aplikasi pencarian teman dengan berdasarkan lokasi. Biasanya anda akan di beritahu beberapa pengguna WeChat dengan lokasi sangat dekat dengan anda, bahkan lebih jauh lagi. Selain bisa menambahkan teman lewat lokasi, anda juga dapat menambahkan teman dengan berdasarkan user ID, pencarian acak serta kontak Google. Untuk fitur emoticon dan animasi juga menjadi daya tarik tersendiri bagi para pengguna.
WhatsApp

WhatsApp menjadi aplikasi chatting paling populer berikutnya. aplikasi ini sebenarnya sudah lama ada sejak mulai jamannya sistem operasi Android masih Gingerbread. Aplikasi ini dapat di bilang sukses karena banyak menarik perhatian para pengguna dengan mengunduh aplikasi ini. Penggunaaan WhatsApp terbilang sangat mudah. Fitur di dalam aplikasi ini juga beragam seperti mengirim pesan, video, foto serta pesan suara. Namun tentunya anda harus menggunakan koneksi internet. Baca Juga Artikel Situs Unik Untuk Mengisi Waktu Luang.
Line

Aplikasi chatting paling populer selanjutnya adalah Line. Menariknya dari aplikasi ini adalah adanya fitur telepon gratis. Untuk menelpon sesama pengguna Line maka pulsa anda tidak akan berkurang. Penggunaan telepon ini menggunakan koneksi internet, sehingga pulsa anda tidak berkurang. Dan pastikan anda sudah mempunyai paket internet serta koneksi yang tidak lemot. Selain itu di dalam Line juga tersedia beberapa game seru yang dapat anda mainkan.
BBM (Blacberry Messenger)

Kini aplikasi ini dapat di gunakan dalam sistem operasi iOS, Android dan Windows Phone. Aplikasi ini memang sangat populer sejak ada di Playstore dan di beli oleh pihak Google. Aplikasi BBM ini sudah sangat populer lewat perangkatnya yaitu gadget Blackberry. Biasanya orang akan menggunakan aplikasi BBM ini untuk keperluan bisnis. Saat ini aplikasi ini memang masih eksis dan populer karena pengguna Android, iOS serta Windows Phone dapat menikmati aplikasi ini.
Kakao Talk

Mungkin anda pernah mendengar aplikasi Kakao Talk entah itu lewat iklan di televisi atau internet. Aplikasi ini dapat bersaing dengan aplikasi chatting lainnya termasuk aplikasi chatting di atas. Untuk dapat menggunakan aplikasi ini, anda harus mendaftarkan nomor kartu anda karena kode aktivasi akan di kirim melalui sms. Aplikasi ini mempunyai banyak fitur emoticon yang dapat bergerak sendiri. Dengan adanya emoticon tersebut para pengguna dapat mengungkapkan perasaannya ketika melakukan chatting. Untuk masalah emoticon anda bisa mendapatkan gratis maupun berbayar.

Oke sobat itulah ulasan ringkas mengenai aplikasi chatting peling populer. Semoga bisa bermanfaat dan selamat mencoba.
Terima kasih telah berkunjung di blog Amoeba Pulsa Reload.
Share:

1 komentar:

Facebook

Popular

Diberdayakan oleh Blogger.

Slider

Blog Archive

Sports

Breaking

Business

Life & style

Games

Fashion

Technology

Beauty

Text Widget

Tags

axis (2) gadget (10) indosat (2) info (4) internet (1) lintas operator (3) pulsa murah (8) telkomsel (2) three (1) xl axiata (3)

sponsor

sponsor

Recent In Internet

Recent Post

Author

Recent

Subscribe Us

Popular Post

Labels

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.